Scroll untuk baca artikel
Example 325x300
Example floating
Example floating
Example 728x250
Teknologi

Jangan hanya kemakan iklan, ketahui dulu kekurangan Infinix GT 20 Pro sebelum memutuskan untuk membelinya

42
×

Jangan hanya kemakan iklan, ketahui dulu kekurangan Infinix GT 20 Pro sebelum memutuskan untuk membelinya

Share this article
8 kekurangan Infinix GT 20 Pro yang perlu kamu tahu sebelum membelinya (Infinix)
Example 468x60

Portalika.ID – Infinix resmi meluncurkan Infinix GT 20 Pro di Indonesia, dan kehadirannya sangat dinantikan oleh para gamer.

Smartphone gaming ini menawarkan berbagai peningkatan, terutama di sektor performa dengan menggunakan chipset MediaTek Dimensity 8200 Ultimate.

Example 300x600

Namun, di balik keunggulan yang dimilikinya, terdapat beberapa kekurangan yang perlu dipertimbangkan sebelum memutuskan untuk membeli Infinix GT 20 Pro.

1. Ketiadaan Kamera Ultra-Wide

Meskipun kemampuan kamera utama Infinix GT 20 Pro dapat diandalkan dengan resolusi 108 megapiksel dan fitur Optical Image Stabilization (OIS), sayangnya smartphone ini tidak dilengkapi dengan kamera ultra-wide.

Kamera ultra-wide sering kali digunakan untuk mengambil foto landscape atau sudut lebar yang memerlukan jangkauan pandang yang lebih luas.

Ketiadaan fitur ini bisa menjadi kelemahan bagi pengguna yang sering mengandalkan smartphone untuk fotografi dengan berbagai sudut pandang.

2. Tidak Ada Port Jack Audio 3,5 mm

Infinix GT 20 Pro juga tidak memiliki port jack audio 3,5 mm. Hal ini berarti pengguna perlu menggunakan adaptor jika ingin menghubungkan earphone atau headphone kabel.

Meskipun perangkat audio nirkabel seperti TWS (True Wireless Stereo) semakin populer, beberapa pengguna masih lebih memilih kualitas audio yang ditawarkan oleh perangkat kabel.

Ketiadaan port jack audio ini bisa menjadi kendala bagi mereka yang tidak ingin repot dengan adaptor atau belum beralih ke perangkat audio nirkabel.

Example 300250
Example 120x600

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *